a black and white photo of a person riding a skateboard

Download gratis sekarang!

Platform Pencegahan Kekerasan Seksual di Nusa Tenggara Barat

Perkenalkan, Hi Dende

Aplikasi yang bisa membantu setiap orang dalam memahami, menyadari hingga melaporkan kekerasan seksual yang terjadi di lingkungan sekitar.

Kami hadir sebagai teman rahasiamu agar kamu tetap merasa aman untuk bersuara

Media Partner Hi Dende

Hi Dende telah bekerjasama dengan tenaga ahli di bidangnya seperti:

UIN Care, Konselor , Psikolog, Hingga Dokter Spesialis Bidang Kejiwaan

Setiap perbuatan akan ada ganjaran

Terkadang keraguan dalam dirimu menjadi penghalang untuk mengutarakan hal yang seharusnya dikatakan.

Penjahat tidak akan pernah berhenti bertindak hingga yang tertindas mau berbicara.

shallow focus photography of white feather dropping in person's hand
shallow focus photography of white feather dropping in person's hand
Dengan memberikan dukungan dan perlindungan, kita membantu menyembuhkan luka dan mengembalikan harapan, karena setiap manusia berhak hidup dalam damai dan martabat.”

- Syamsul Hadi, M.Pd

Melindungi perempuan berarti menghormati hak asasi manusia dan membangun fondasi untuk masa depan yang lebih adil dan sejahtera bagi semua

- Dwi Widarna Lita Putri, M.Psi. Psikolog

”Setiap orang memiliki kekuatannya masing-masing. Jangan pernah diam jika kamu berada di jalan yang benar, berjuanglah!.”

- Imam Aulia Rahman, S.Sos

Founder Hi Dende

Terhubung dengan kami

Kunjungi kami

Jalan Gajah Mada Nomor 100 Jempong Baru, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat

Jam Kerja
Senin - Jum'at
09.00 - 17.00 WITA

Kontak
+628 7845 2095 09
200303111.mhs@uinmataram.ac.id

Follow us